Kamis, 11 Desember 2008

PENGGUNAAN STYROFOAM


Saat ini masyarakat yang berkecimpung dalam bidang makanan dan kuliner marak menggunakan pengemas untuk makanan dan minuman yang berasal dari styrofoam..Sebenarnya penggunaan styrofoam ini tidak diperkenankan digunakan dalam makanan dan minuman..Penggunaan styrofoam ini banyak digunakan karena relatif ringan,murah dan dapat menyerap panas..Contoh penggunaan styrofoam untuk makanan biasanya dibuat untuk tempat bubuk serta pada saat jamuan2 makan..
Styrofoam bahaya karena styrofoam merupakan bahan yang terbuat dari foamed polistiren dengan bahan dasar polistiren,yaitu suatu jenis plastik dengan ciri ringan, kaku, rapuh dan tembus cahaya. Bahan - baahan tersebut kemudian ditambah dengan butadiena atau karet sintetis sehingga warnanya menjadi putih susu.Bahan tersebut ditambah dengan bahan berupa zat plastizer seperti dioktiplatat dan butil hidroksi toluena yang dapat membuat lebih lentur.Bahan2 terakhir tersebut yang memicu tumbuhnya sel2 kanker dan turunnya daya pikir pada anak..

Apabila styrofoam ini digunakan untuk mengemas bahan2 yang bersuhu tinggi atau panas maka zat2 kimia yang terkandung dalam styrofoam tersebut dapat terurai dan tercampur dalam makanan tersebut sehingga dapat terakumulasi di dalam tubuh sehingga dapat memicu kanker

Oleh sebab itu penggunaan styrofoam di negara2 maju sudah di larang penggunaannya..Tapi kenapa di Indonesia masih marak ya????

Daripada di tumbuhi sel2 kanker lebih baik menggunakan daun pisang aja buat bungkus makanan ^_^..Biarpun tampilannya gk oke tapi khan gk bahaya buat kesehatan

STOP PENGGUNAAN STYROFOAM !!!!



Rabu, 03 Desember 2008

GooD Friends

Saat ini temen yang paling aq anggap the best menurut aq itu 2 0rang, aq ngerasa nyaman banget ngomong apa aja ama ke dua orang ini..mereka udah aq anggap best friends banget...

Yuniar aristia paramita sari S.Sos.. Neh temen dari jaman2 aQ masih kecil dan anak2..Apa yang gk aQ tau dari dia dan sebaliknya yang gk dia tau tentang aQ...aQ tuh salut sama dia,,kadang tuh dia bisa kuat banget kadang pula dia bisa rapuh juga,,aQ kagum dengan semua sifat yang dia miliki,, tentang impiannya,,kesetiaannya,,harapan dan cita2nya...Ntar kagi dia udh g disini lagi dia akan pindah ke luar kota untuk menggapai harapan,impian dan cita2nya,,aQ doain d tempat yang baru ini kamu bisa sukses,,dan survive menjalani semua yang ada di depanmu saat itu...

arif "jabrieks"firmansyah...aduh klo ngomongin anak 1 ini aQ kadang msh sering bertanya2 kok bisa aQ sedeket ini sekarang sama dia..aQ kenal dia di saat Qta baru saja lulus SMA,,dan sama2 akan mendaftar di Sekolah Tinggi Adminitrasi Negara (STAN),,di situlah aQ kenalan sama dia karena Qta berangkat bersama2..loh kok bisa?dia anaknya temen satu kantor orang tuaku...

Setelah kejadian tersebutpun aQ udah g pernah kontak2an lagi sama dia...Qta sama2 gk diterima tapi dia keterima di salah satu perguruan tinggi unggulan di kota Surabaya dan aQ tetap stay di Jember aja....secara dia emang pinter banget...Nah setelah akhirnya ketemu lagi disitulah aQ baru bisa kontak2an via sms tapi ya itu bisa langsung deket aja,,padahal kalau gk salah ketemu muka aja baru 2 atau 3x aja...

Dengan mereka inilah aQ bisa numpahin segala keluh kesahku,,kekesalan dan kebahagiaanku..Mereka udah memposisikan dirinya untuk menjadi temen sahabat terbaikku untuk saat ini..Semoga aQ bisa menjadi sahabat yang terbaik untuk mereka berdua....